• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Galeri
Sabtu, Januari 24, 2026
SumatraTimes
  • Home
  • Berita Utama
    • Kabar Desa
    • Kabar Riau
    • Kabar Sumatera
    • Hukum Kriminal
    • Infotorial
    • Pekanbaru
    • Kabar Sekolah
  • Pemerintahan
    Pelantikan Camat, Pejabat Administrator dan Kepala Puskesmas

    Pelantikan Camat, Pejabat Administrator dan Kepala Puskesmas

    Parit Jalan KH. M.Yusuf Kepenghuluan Darussalam di Normalisasi 

    Parit Jalan KH. M.Yusuf Kepenghuluan Darussalam di Normalisasi 

    Sutrisno: Jangan Jual Kalimat Counter Berita demi Uang 50 Ribu, Ingat Harga Diri

    Sutrisno: Jangan Jual Kalimat Counter Berita demi Uang 50 Ribu, Ingat Harga Diri

    Korban Bantah Klarifikasi ME Terkait Pinjaman Pensiunan PNS

    Korban Bantah Klarifikasi ME Terkait Pinjaman Pensiunan PNS

    Tidak Memenuhi Syarat, Maki Minta Menteri Imipas Batalkan Pembebasan Setya Novanto 

    Dewas KPK Panggil MAKI, Kasusnya Apa?

    Bupati Kasmarni Sambut Kedatangan Danrem 031 Wira Bima di Makodim

    Bupati Kasmarni Sambut Kedatangan Danrem 031 Wira Bima di Makodim

    Gaji Pensiunan PNS Raib melalui Aplikasi Kantor Pos, DPR Bengkalis Angkat Bicara

    Gaji Pensiunan PNS Raib melalui Aplikasi Kantor Pos, DPR Bengkalis Angkat Bicara

    Bupati Kasmarni Pantau Langsung Inovasi Dishub & Kunjungi Armada Baru

    Bupati Kasmarni Pantau Langsung Inovasi Dishub & Kunjungi Armada Baru

    Berhasil Ungkap Sabu Terbesar di Riau, Personil Sat Narkoba Polres Rohil Raih Penghargaan

    Berhasil Ungkap Sabu Terbesar di Riau, Personil Sat Narkoba Polres Rohil Raih Penghargaan

  • Sosial
  • Politik/Parlemen
  • Travelling
  • Lainnya
    • Lifestyle
    • Olahraga
    • Galeri
    • Serba Serbi
    • Penyejuk Qalbu
    • tokoh/profile
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
    • Kabar Desa
    • Kabar Riau
    • Kabar Sumatera
    • Hukum Kriminal
    • Infotorial
    • Pekanbaru
    • Kabar Sekolah
  • Pemerintahan
    Pelantikan Camat, Pejabat Administrator dan Kepala Puskesmas

    Pelantikan Camat, Pejabat Administrator dan Kepala Puskesmas

    Parit Jalan KH. M.Yusuf Kepenghuluan Darussalam di Normalisasi 

    Parit Jalan KH. M.Yusuf Kepenghuluan Darussalam di Normalisasi 

    Sutrisno: Jangan Jual Kalimat Counter Berita demi Uang 50 Ribu, Ingat Harga Diri

    Sutrisno: Jangan Jual Kalimat Counter Berita demi Uang 50 Ribu, Ingat Harga Diri

    Korban Bantah Klarifikasi ME Terkait Pinjaman Pensiunan PNS

    Korban Bantah Klarifikasi ME Terkait Pinjaman Pensiunan PNS

    Tidak Memenuhi Syarat, Maki Minta Menteri Imipas Batalkan Pembebasan Setya Novanto 

    Dewas KPK Panggil MAKI, Kasusnya Apa?

    Bupati Kasmarni Sambut Kedatangan Danrem 031 Wira Bima di Makodim

    Bupati Kasmarni Sambut Kedatangan Danrem 031 Wira Bima di Makodim

    Gaji Pensiunan PNS Raib melalui Aplikasi Kantor Pos, DPR Bengkalis Angkat Bicara

    Gaji Pensiunan PNS Raib melalui Aplikasi Kantor Pos, DPR Bengkalis Angkat Bicara

    Bupati Kasmarni Pantau Langsung Inovasi Dishub & Kunjungi Armada Baru

    Bupati Kasmarni Pantau Langsung Inovasi Dishub & Kunjungi Armada Baru

    Berhasil Ungkap Sabu Terbesar di Riau, Personil Sat Narkoba Polres Rohil Raih Penghargaan

    Berhasil Ungkap Sabu Terbesar di Riau, Personil Sat Narkoba Polres Rohil Raih Penghargaan

  • Sosial
  • Politik/Parlemen
  • Travelling
  • Lainnya
    • Lifestyle
    • Olahraga
    • Galeri
    • Serba Serbi
    • Penyejuk Qalbu
    • tokoh/profile
No Result
View All Result
SumatraTimes
No Result
View All Result
Home Serba Serbi

Bisnis Berlian, Olla Ramlan Desain Sendiri Produknya

30 Juli 2020
in Serba Serbi

Olla Ramlan

Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp

SumatraTimes.co.id – Meski masih menjadi salah satu artis yang diperhitungnkan, Olla Ramlan belakangan sudah mulai sibuk mengembangkan bisnis.

Diantara bisnis yang dijalani, istri pengusaha Aufar Hutapea itu juga tengah mencoba binsis berlian.

Berkolaborasi dengan Passion Jewerly, Olla Ramlan baru saja meluncurkan koleksi Olla Jewelry. Yang menarik, perempuan 39 tahun itu mendesain sendiri produk-produk Olla Jewelry.

“Ya alhamdulillah hari ini adalah launchingnya Olla Jewelry bersama Passion Jewelry, bersama Ayumi dan Olla. Hari ini saya melaunching desain-desain saya dari perhiasan atau baju ready to wear,” ujar Olla Ramlan di sela-sela acara.

Sementara itu, Airyn Tanu dari Passion Jewerly menggandeng Olla Ramlan karena melihat mantan presenter “Dahsyat” itu sebagai sosok yang fashionable.

Apalagi, Olla kini sudah memilih berhijab dan hal itu semakin menarik perhatian Airyn, karena fashion hijab saat ini tengah menjadi tren tersendiri.

“Jadi aku dan Olla akhirnya berkreasi membuat suatu jewelry yang bisa pakai di kerudung juga, bisa pin juga. Aku kan dengan Olla suka berkonsultasi bertukar pikiran, kita sudah mengeluarkan beberapa produk perhiasan bareng-bareng,” ungkap Airyn.

Menurut Airyn, desain Olla Jewelry diambil dari gaya keseharian Olla Ramlan. Dari inspirasi tersebut, Olla yang membuat konsep desain kemudian diwujudkan oleh Airyn.

“Biasanya Olla lebih keseharinnya senangnya seperti apa. Jadi Olla memberikan konsepnya dan aku bisa bikin sesuatu yang personal. Aku hanya mengembangkan desain secara teknis. Dan soal harga aku ingin produk kami dijual dengan harga terjangkau. Harga sekitar Rp 10 juta,” ungkap Airin.

Sebelum bekolaborasi meluncurkan Olla Jewelry, Olla Ramlan merupakan brand ambassador Passion Jewelry. “Kami sudah mengeluarkan beberapa produk bersama Olla. Salah satunya cincin. Jadi ini menunjukkan persahabatan, karier, dan family,” jelas Airyn.

Soal pemasaran produknya, Olla Ramlan mengaku memanfaatkan media sosial seperti Instagram.

“Zaman sekarang zaman sosial media. Jadi kita posting, oh Olla bikin ini. Jadi orang sudah aware. Dari masyarakat atau media sendiri kalau aku posting sesuatu. Jadi pemasaran dari online, iklan tv juga bisa. Alhamdulillah fashion ini sendiri sudah punya market. Terjun bisa nambah market dan uang ya,” kata Olla Ramlan.***

Sumber: suara.com
Editor: amran

ShareTweetSend
SumatraTimes

© 2023 SumatraTimes
Developed by webee.

  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Galeri

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
    • Kabar Desa
    • Kabar Riau
    • Kabar Sumatera
    • Hukum Kriminal
    • Infotorial
    • Pekanbaru
    • Kabar Sekolah
  • Pemerintahan
  • Sosial
  • Politik/Parlemen
  • Travelling
  • Lainnya
    • Lifestyle
    • Olahraga
    • Galeri
    • Serba Serbi
    • Penyejuk Qalbu
    • tokoh/profile

© 2023 SumatraTimes
Developed by webee.